COACHING AND COUNSELING ( MONITORING)

Silabus Training :
COACHING AND COUNSELING ( MONITORING)

PENDAHULUAN :
Saat ini sering kita temui karyawan yang tidak mengerjakan apa yang seharusnya mereka kerjakan. Berbagai sebab yang melatar belakangi hal tersebut di anataranya adalah : mereka tidak tahu apa yang seharusnya mereka kerjakan, mereka tidak tahu bagaimana dan mengapa mereka harus mengerjakan, serta kadang-kadang terpikir dibenak karyawan bahwa mereka sudah mengerjakannya. Dari kasus – kasus tersebut, maka berkembanglah fungsi dan tanggung jawab seorang pemimpin di perusahaan untuk bertindak sebagai coaching and counseling atau bertindak sebagai pelatih dan juga konselor atau tempat bawahan melakukan counseling baik masalah pekerjaan ataupun masalah pribadi.
Kita harus pahami bersama bahwa kapasitas terbesar dari sebuah perusahaan adalah ada pada SDM-nya, sehingga berbagai upaya dilakukan perusahaan-perusahaan besar untuk mengoptimalkannya. Saat ini, seorang pemimpin yang handal tidak saja menguasai hard skill dari apa yang dikerjakan tetapi juga harus memiliki kemampuan soft skill agar pemanfaatan SDM dapat dilakukan secara signifikan bagi pertumbuhan organisasi. Keterampilan coaching and counseling menjadi salah satu proses pemecahan masalahan tersebut.

MANFAAT TRAINING :
a. Memahami gaya pengelolaan yang efefktif dalam melakukan coaching and counseling
b. Mendapatkan feed back sehingga mendapat insight positif mengenai bagaiamana style yang efektif
c. Memotivasi orang lain untuk meningkatkan kinerja dan komitmen terhadap organisasi
d. Menciptakan kebanggaan terhadap team

TUJUAN TRAINING :
a. Meningkatkan ketrampilan coaching and counselling
b. Mampu menggunakan feed back sebagai alat pendorong motivasi dalam proses coaching and counseling
c. Meningkatkan saluran-saluran komunikasi antara atasan dan bawahan, membangun keterbukaan serta kesadaran motivasional

CAKUPAN MATERI TRAINING :
1. HARI KE SATU : Pendahuluan, Coaching and Counselling Konsep
Tujuan : Pada bagian ini, peserta pelatihan akan dibekali dengan materi yang berhubungan dengan pemahaman seorang supervisor akan keunikan individu sebagai anggota organisasi serta bagaiman perilaku individu tersebut akan membentuk perilaku organisasi.
Pada bagian ini akan disampaikan hal-hal yang berhubungan dengan :
a. Human behavior in Organization
b. Organization behavior
c. Asumsi dasar dalam memahami manusia
d. Keunikan dan perbedaan individu-individu dalam organisasi
e. Perilaku individu dengan keunikannya
f. Konsep dan analisis motivasi
g. Perubahan sikap dan prosesnya
h. Observing process
i. Observing defenition
j. Komunikasi dan make it dramaticiklim organisasi
k. Konsep counselling and coaching
2. Hari kedua : Coaching – Konsep dan Praktik
Tujuan : Pada bagian ini peserta pelatihan diharapkan mampu memaknai peran dan fungsi dirinya sebagai coaching, sehingga mampu mengembangkan softskill diri dan bawahannya
Materi yang disampaikan adalah :
a. Konsep coaching
b. Karakteristik seorang coach
c. Coaching dalam proses pengembangan diri SDM
d. Memahami kinerja bawahan dan gapnya
e. Perbedaan Pemimpin dan Coach
f. Proses coaching
g. Pendekatan-pendekatan coaching
h. Kualitas dan pendidikan coach
i. Langkah-langkah coaching yang efektif
j. System kinerja coaching
k. Praktek coaching
l. Analisis hasil praktek
3. Hari ke tiga : Counseling – Konsep dan Praktek
Tujuan pelatihan : Peserta diharapkan mampu memilki keterampilan untuk melakukan konseling dengan baik dan benar sehingga berdampak signifikans bagi pengembangan SDM.
Materi yang disampaikan adalah :
a. Sejarah koselling di perusahaan
b. Hubungan dan proses konseling
c. Pendekatan-pendekatan konseling
d. Kulitas dan pendidikan konselor
e. Karakteristik klien
f. Perilaku non verbal
g. Kreativitas konselor dalam pengambilan keputusan
h. Teknik-teknik konseling
i. Manual dan prosedur microtraining
j. Analisis prose dalam kasus
k. Praktek Conseling dan analisis

 

TEMPAT TRAINING : Kagum Group Hotel Bandung (Golden Flower, Banana Inn, Serela, Gino Feruci), Amaroossa Hotel, Noor Hotel, Grand Setiabudi Hotel, dll

DURASI TRAINING : 3 hari

WAKTU TRAINING :

Januari 2025Februari 2025Maret 2025April 2025
2 - 4 Januari 20253 - 5 Februari 20253 - 5 Maret 20257 - 9 April 2025
6 - 8 Januari 202510 - 12 Februari 202510 - 12 Maret 202514 - 16 April 2025
13 - 15 Januari 202517 - 19 Februari 202517 - 19 Maret 202521 - 23 April 2025
20 - 22 Januari 202524 - 26 Februari 2025 28 - 30 April 2025
27 - 29 Januari 2025   
    
Mei 2025Juni 2025Juli 2025Agustus 2025
5 - 7 Mei 20252 - 4 Juni 20251 - 3 Juli 20254 - 6 Agustus 2025
12 - 14 Mei 20259 - 11 Juni 20257 - 9 Juli 202511 - 13 Agustus 2025
19 - 21 Mei 202516 - 18 Juni 202514 - 16 Juli 202518 - 20 Agustus 2025
26 - 28 Mei 202523 - 25 Juni 202521 - 23 Juli 202525 - 27 Agustus 2025
  28 - 30 Juli 2025 
    
September 2025Oktober 2025November 2025Desember 2025
1 - 3 September 20256 - 8 Oktober 20253 - 5 November 20251 - 3 Desember 2025
8 - 10 September 202513 - 15 Oktober 202510 - 12 November 20258 - 10 Desember 2025
15 - 17 September 202520 - 22 Oktober 202517 - 19 November 202515 - 17 Desember 2025
22 - 24 September 202527 - 29 Oktober 202524 - 26 November 202522 - 24 Desember 2025
29 Sep - 1 Okt 2025  29 - 31 Desember 2025

 

HARGA INVESTASI/PESERTA :
1. Rp. 6.500.000/peserta (bayar penuh) atau
2. Rp. 6.250.000/peserta (early bird, yang membayar 1 minggu sebelum training) atau
3. Rp. 5.950.000/peserta (peserta bergroup yang terdiri dari 3 peserta atau lebih dari 1 perusahaan yang sama)

FASILITAS UNTUK PESERTA :
1. Training Module
2. Flash Disk contains training material
3. Certificate
4. Stationeries: NoteBook and Ballpoint
5. T-Shirt
6. Backpack
7. Training Photo
8. Training room with full AC facilities and multimedia
9. Lunch and twice coffeebreak everyday of training
10. Qualified instructor