Silabus Training :
EFFECTIVE PRESENTATION AND REPORT WRITING
PENDAHULUAN :
Berkomunikasi merupakan aktivitas sehari-hari yang dilakukan oleh setiap individu. Apa yang dilihat, didengar, dirasakan, dan apa yang menjadi gagasan seorang individu dapat difahami oleh individu lain jika dikomunikasikan dengan tepat. Sebagai makhluk sosial, aktivitas komunikasi ini merupakan aktivitas yang dibutuhkan dalam rangka berinteraksi satu sama lain. Oleh karena itu, penting bagi individu untuk mampu berkomunikasi secara efektif (apa yang kita maksud dapat dimengerti orang lain) serta mampu memilih bentuk komunikasi yang sesuai dengan kondisi dan situasi.
Seorang individu dapat mengkomunikasikan informasi atau gagasannya kepada individu lainnya dalam bentuk lisan maupun tulisan. Bagi seorang karyawan (terutama di level manajerial atau di bagian administrasi), berkomunikasi secara tertulis (membuat laporan) dan berkomunikasi secara lisan (melakukan presentasi) merupakan sesuatu yang sangat penting dan sering dilakukan. Bagi sebagian karyawan kedua kegiatan tersebut dianggap sebagai pekerjaan yang menyulitkan. Hal itu wajar saja terjadi karena dalam membuat sebuah laporan dan melakukan presentasi ada aturan-aturan yang harus diperhatikan dan dilaksanakan agar hasilnya efektif.
Kegiatan membuat laporan dan presentasi yang efektif berkaitan dengan kemauan dan kemampuan seseorang. Kemampuan dalam membuat laporan dan slide presentasi berkaitan erat dengan kemampuan bahasa, kemampuan berfikir logis dan runtut, rasa bahasa yang dimiliki, kebiasaan membaca, kebiasaan memberi dan meminta komentar. Menuangkan pikiran ke dalam kalimat-kalimat yang baik, menyusun kalimat ke dalam alinea dan merangkaikan alinea-alinea tersebut, memerlukan banyak latihan.
Laporan yag sudah ditulis dengan baik tetapi gagal dipresentasikan secara efektif merupakan hal yang sia-sia. Selain isi/materi yang disajikan harus mudah dipahami, desain slide, bahasa tubuh (cara berbicara, penampilan, gerakan tubuh, dan mimik muka), serta alat bantu yang digunakan harus sesuai dengan situasi dan kondisi.
TUJUAN DAN MANFAAT TRAINING :
Setelah mengikuti training ini diharapkan peserta memahami cara-cara membuat laporan dan presentasi yang efektif.
SIAPA SEBAIKNYA MENGIKUTI TRAINING INI? :
Training ini diperuntukkan bagi pimpinan (manajer/supervisor/head section) atau staf yang yang ingin meningkatkan kemampuannya dalam membuat laporan serta melakukan presentasi di dalam maupun di luar organisasi.
CAKUPAN MATERI TRAINING :
PART I. REPORT WRITING
1. Pengantar
a. Pengertian dan jenis laporan
b. Pentingnya penulisan laporan
c. Nilai dari suatu laporan
d. Kunci menulis laporan yang efektif
e. Proses menulis laporan
2. Menulis draft laporan
3. Membuat rincian dan mengedit tulisan
a. Sistematika dan Format tulisan atting
b. Pemilihan kata
4. Pemilihan gaya yang efektif
5. Review dan finishing laporan
PART II. PRESENTATION
1. Mempersiapkan presentasi
Menetapkan tujuan dan sasaran presentasi
Melukiskan Profil atau Keadaan Audiens
Mempersiapkan materi/isi dan alur presentasi
Menetapkan waktu presentasi
Mempelajari Lokasi
Mempersiapkan Alat Bantu Presentasi
2. Kegelisahan Menghadapi Presentasi
Mengapa gelisah?
Cara Menghadapi kegelisahan presentasi
3. Pelaksanaan Presentasi
Kunci sukses presentasi
Membuka presentasi : mendapatkan kesan awal yang positif
Mempertahankan konsentrasi perhatian audiens
o Memilih metode presentasi
o Slide yang menarik dan efektif
o Bahasa tubuh/gesture, ekspresi wajah, dan suara
o Struktur presentasi yang kreatif
Pengaturan/Kedisiplinan Waktu
Penanganan Pertanyaan-Pertanyaan
Menutup presentasi
TEMPAT TRAINING : Kagum Group Hotel Bandung (Golden Flower, Banana Inn, Serela, Gino Feruci), Amaroossa Hotel, Noor Hotel, Grand Setiabudi Hotel, dll
DURASI TRAINING : 3 hari
WAKTU TRAINING :
Januari 2024 | Februari 2024 | Maret 2024 | April 2024 |
3 – 5 Januari 2024 | 5 – 7 Februari 2024 | 4 – 6 Maret 2024 | 1 – 3 April 2024 |
8 – 10 Januari 2024 | 12 – 14 Februari 2024 | 12 – 14 Maret 2024 | 22 – 24 April 2024 |
15 – 17 Januari 2024 | 19 – 21 Februari 2024 | 18 – 20 Maret 2024 | 29 April – 1 Mei 2024 |
22 – 24 Januari 2024 | 26 – 28 Februari 2024 | 25 – 27 Maret 2024 | |
29 – 31 Januari 2024 | |||
Mei 2024 | Juni 2024 | Juli 2024 | Agustus 2024 |
6 – 8 Mei 2024 | 3 – 5 Juni 2024 | 1 – 3 Juli 2024 | 5 – 7 Agustus 2024 |
13 – 15 Mei 2024 | 10 – 12 Juni 2024 | 8 – 10 Juli 2024 | 12 – 14 Agustus 2024 |
20 – 22 Mei 2024 | 19 – 21 Juni 2024 | 15 – 17 Juli 2024 | 19 – 21 Agustus 2024 |
27 – 29 Mei 2024 | 24 – 26 Juni 2024 | 22 – 24 Juli 2024 | 26 – 28 Agustus 2024 |
29 – 31 Juli 2024 | |||
September 2024 | Oktober 2024 | November 2024 | Desember 2024 |
2 – 4 September 2024 | 1 – 3 Oktober 2024 | 4 – 6 November 2024 | 2 – 4 Desember 2024 |
9 – 11 September 2024 | 7 – 9 Oktober 2024 | 11 – 13 November 2024 | 9 – 11 Desember 2024 |
16 – 18 September 2024 | 14 – 16 Oktober 2024 | 18 – 20 November 2024 | 16 – 18 Desember 2024 |
23 – 25 September 2024 | 21 – 23 Oktober 2024 | 25 – 27 November 2024 | 26 – 28 Desember 2024 |
28 – 30 Oktober 2024 |
HARGA INVESTASI/PESERTA :
1. Rp. 6.500.000/peserta (bayar penuh) atau
2. Rp. 6.250.000/peserta (early bird, yang membayar 1 minggu sebelum training) atau
3. Rp. 5.950.000/peserta (peserta bergroup yang terdiri dari 3 peserta atau lebih dari 1 perusahaan yang sama)
FASILITAS UNTUK PESERTA :
1. Modul Training
2. Flash Disk berisi materi training
3. Sertifikat
4. ATK: NoteBook dan Ballpoint
5. T-Shirt
6. Ransel
7. Foto Training
8. Ruang Training dengan fasilitas Full AC dan multimedia
9. Makan siang dan 2 kali coffeebreak
10. Instruktur yang Qualified