MANUFACTURING PROCESSES TO USE CASTING

Training Syllabus:
MANUFACTURING PROCESSES TO USE CASTING

LATAR BELAKANG:
Proses pengecoran logam yaitu salah satu proses pembuatan produk yang dilakukan dengan cara mencairkan logam dalam tungku peleburan (dapur kupola), kemudian dimasukkan ke dalam cetakan dan dibiarkan sampai membeku. Produk yang dibuat dengan proses pengecoran logam dengan bentuk yang relatif rumit atau komplek dan prosesnya menggunakan cetakan, sehingga lebih baik untuk produksi dengan jumlah banyak atau produksi massal. Untuk mendukung sistem produksi yang memadai diperlukan tenaga kerja yang handal atau peningkatan keahlian tenaga kerja profesi Proses Pengecoran Logam (Casting).

PESERTA:
Para praktisi tingkat operator, tingkat penyelia atau perencana bidang proses pengecoran logam pada industri rekayasa.

OUPUT TRAINING:
1. Pemahaman tentang pengetahuan proses pengecoran logam untuk pembuatan produk yang mempunyai bentuk relative rumit.

CAKUPAN MATERI TRAINING:
1. Konsep dasar proses pengecoran logam.
2. Bahan-bahan cor.
3. Rancangan produk cor.
a. Sifat-sifat logam cair
b. Ukuran dan bentuk ptoduk cor
c. Model atau pola
d. Sistem saluran
e. Cetakan
f. Proses pembuatan produk cor
4. Pemeriksaan produk hasil cor.
5. Cacat produk cor.
6. Perbaikan dan penanganan produk hasil cor.
7. Proses pengecoran khusus.

INSTRUCTOR : Tim Polban

VENUE : Kagum Group Hotel Bandung (Golden Flower, Banana Inn, Serela, Gino Feruci), Amaroossa Hotel, Noor Hotel, Grand Setiabudi Hotel, dll

TRAINING DURATION : 4 days

TRAINING TIME :

  1. 24 Jan 2023-27 Jan 2023
  2. 21 Feb 2023-24 Feb 2023
  3. 14 Mar 2023-17 Mar 2023
  4. 10 Apr 2023-13 Apr 2023
  5. 16 May 2023-19 May 2023
  6. 13 Jun 2023-16 Jun 2023
  7. 25 Jul 2023-28 Jul 2023
  8. 29 Aug 2023-01 Sep 2023
  9. 26 Sep 2023-29 Sep 2023
  10. 24 Oct 2023-27 Oct 2023
  11. 14 Nov 2023-17 Nov 2023
  12. 12 Dec 2023-15 Dec 2023

INVESTMENT PRICE/PERSON :
1. Rp. 8.500.000/person (full fare) or
2. Rp. 8.250.000/person (early bird, payment 1 week before training) or
3. Rp. 7.950.000/person (if there are 3 persons or more from the same company)

FACILITIES FOR PARTICIPANTS:
1. Training Module
2. Flash Disk contains training material
3. Certificate
4. Stationeries: NoteBook and Ballpoint
5. T-Shirt
6. Backpack
7. Training Photo
8. Training room with full AC facilities and multimedia
9. Lunch and twice coffeebreak everyday of training
10. Qualified instructor
11. Transportation for participants from hotel of participants to/from hotel of training (if minimal number of participants from one company is 4 persons)