STRATEGY INFORMATION TECHNOLOGY PROJECT MANAGEMENT

Silabus Training :

STRATEGY INFORMATION TECHNOLOGY PROJECT MANAGEMENT

 

INTRODUCTION :

Pengelolaan  proyek teknologi informasi (TI)  sangat  berbeda dengan pengelolaan proyek lain pada umumnya.  Hal  ini  disebabkan karena proyek TI  memiliki  hubungan yang luas dan terikat dengan kemajuan teknologinya yang berkembang pesat dewasa  ini. Dari  satu  sisi, masih banyak dijumpai end user yang masih sulit  menggunakan perangkat TI dalam menjalankan  tugasnya.  Dari  sisi  lain,  peran  dari  pihak eksekutif (sponsor) yang terlalu berharap bahwa penggunaan perangkat TI akan  memberikan  banyak keuntungan bagi  perusahaan, meskipun  pada  kenyataannya  sangat  sulit  memperoleh keuntungan pada awal-awal penggunaan perangkat TI tersebut, karena masih dibutuhkan banyak pelatihan bagi end user-nya sehingga makin menambah investasi yang sudah ditanamkan oleh pihak sponsor. Sebuah proyek TI tanpa tujuan yang jelas akan menghabiskan banyak waktu, biaya, dan talenta tanpa menghasilkan sesuatu yang bermutu. Untuk itu sangat dibutuhkan manajemen proyek TI yang dapat menjadi panduan untuk memastikan hasil akhir dari project TI tersebut sesuai dengan apa yang diharapkan oleh pihak sponsor, meskipun dalam pelaksanaannya tersebut tidak sesuai dengan rencana awal yang sudah ditetapkan tadi tidak keluar dari batasan anggaran, biaya dan spesifikasi yang sudah ditetapkan. Manajemen proyek IT dapat diartikan sebagai suatu penerapan pengetahuan, keahlian, perangkat dan teknik penggunaan teknologi informasi dalam melakukan aktivitas-aktivitas proyek dengan tujuan mencapai target yang sudah ditetapkan berdasarkan keinginan dari pihak sponsor. Program pelatihan ini dirancang untuk memperlengkapi para pemimpin proyek TI dan anggota proyek TI dengan pengetahuan, keterampilan dan rasa percaya diri yang membuat mereka mampu mengelola dan memimpin proyek TI secara sukses.

 

TRAINING OBJECTIVES

Setelah mengikuti pelatihan ini peserta diharapkan mampu untuk :

  1. Memahami proyek & manajemen
  2. Mengetahui genesis proyek
  3. Melakukan feasibilitas rencana proyek.
  4. Memahami manajemen resiko pada proyek IT.
  5. Membuat Work Breakdowm Structure (WBS) dan Project Time Management(PTM)
  6. Membuat Project Network
  7. Membuat estimasi biaya, waktu dan penjadualan dalam proyek IT RPL
  8. Membuat organisasi tim kerja proyek
  9. Mengetahui tools software project management.
  10. Menilai kualitas proyek IT perangkat lunak (PL).
  11. Melakukan penyelesaian akhir pada proyek

 

CAKUPAN MATERI TRAINING :

  1. PEMAHAMAN PROYEK & MANAJEMEN TI
  • Konsep Pengelolaan Proyek TI
  • Kegiatan Utama dalam Proyek TI
  1. GENESIS PROYEK
  • Konsep kerja manajemen proyek TI
  • Proses kelahiran proyek TI
  • Fase Proyek TI
  1. FEASIBILITAS RENCANA PROYEK TI
  • Riset proyek
  • Project Scope Management
  • Prioritas proyek TI
  1. MANAJEMEN RESIKO DALAM PROYEK TI
  • Presentasi tentang Proyek
  • Wawancara dengan Pihak Terkait
  • Manajer Proyek yang Efektif
  • Contingency Plan
  • Manajemen Resiko
  1. WORK BREAKDOWM STRUCTURE (WBS) & PROJECT TIME MANAGEMENT(PTM)
  • Kegunaaan WBS
  • Pembagian level dalam WBS
  • Proses penyusunan WBS
  • WBS dan Gantt Chart
  • Manajemen Waktu Proyek (Project Time Management)
  • Proses Pengelolaan Waktu Kerja
  1. PROJECT NETWORK
  • Istilah-istilah dalam Jaringan Kerja
  • Konsep dan Penggunaan Metode Jaringan Kerja
  • Activity on Node (AON)
  • Precedence Diagramming Method (PDM)
  • Network Forward dan Backward Pass
  • Kompresi Durasi (Crashing)
  1. ESTIMASI PENGEMBANGAN PERANGKAT LUNAK
    • Kesulitan Estimasi Perangkat Lunak
    • Pengenalan Rekayasa Perangkat Lunak
    • Analisis domain
    • Biaya-biaya Proyek Perangkat Lunak
    • Manajemen Biaya Proyek Perangkat Lunak
    • Teknik Estimasi Usaha Pengembangan Perangkat Lunak
    • Tips Estimasi Biaya, Waktu dan Penjadualan dalam Proyek TI
  2. ORGANISASI TIM KERJA PROYEK TI
    • Alur dan Konsep Kerja Manajemen SDM
    • Rekrutmen SDM (staffing)
    • Pengembangan Tim Kerja
    • Organisasi Kerja IT
    • Matriks Alokasi
    • Komunikasi Tim Proyek
    • Laporan
    • Alokasi Sumberdaya non manusia
  3. SOFWARE TOOLS PROJECT MANAGEMENT
    • Kegunaan PM Software
    • Pemilihan PM software
    • Beberapa contoh PM software (Microsoft Project and JIRA)
    • Pembagian Proyek TI dan PM Software
  4. MENILAI KUALITAS PROYEK PERANGKAT LUNAK (PL)
    • Pembagian Fase Manajement Kualitas
    • Perencanaan Kualitas
    • Penjaminan Kualitas
    • Kontrol Kualitas
    • Pengelolaan Perubahan Proyek (Project Change Management)
    • Peran manajer Proyek TI
  5. PENYELESAIAN AKHIR PROYEK
    • Mengevaluasi Deliverables
    • Evaluasi tim Kerja
    • Client Acceptation
    • Laporan akhir dan pendokumentasian
    • Indikator Keberhasilan Suatu Proyek IT
    • Kegagalan proyek IT

 

TRAINING METHOD :

  1. Interactive Presentation
  2. Focus Group Discussion
  3. Ice Breaking or Story Teling
  4. Case Study and Discussion.
  5. Role Play or Simulation.

 

VENUE : Jakarta (Maxone Hotel Menteng, Balairung Hotel Matraman, Sentral Hotel, Haris Tebet, Gd Muamalat Institute, Ibis Manggadua, Little Amaroossa Residence, Cosmo Amaroossa, Zodiak MT. Haryono, Grand Tjokro)

 

TRAINING DURATION :   2 hari

 

WAKTU TRAINING :

Januari 2026Februari 2026Maret 2026April 2026
5 - 6 Januari 20262 - 3 Februari 20262 - 3 Maret 20266 - 7 April 2026
12 - 13 Januari 20269 - 10 Februari 20269 - 10 Maret 202613 - 14 April 2026
19 - 20 Januari 202618 - 19 Februari 202616 - 17 Maret 202620 - 21 April 2026
26 - 27 Januari 202623 - 24 Februari 202626 - 27 Maret 202627 - 28 April 2026
  30 - 31 Maret 2026 
    
Mei 2026Juni 2026Juli 2026Agustus 2026
4 - 5 Mei 20262 - 3 Juni 20266 - 7 Juli 20263 - 4 Agustus 2026
11 - 12 Mei 20268 - 9 Juni 202613 - 14 Juli 202610 - 11 Agustus 2026
18 - 19 Mei 202617 - 18 Juni 202620 - 21 Juli 202619 - 20 Agustus 2026
25 - 26 Mei 202622 - 23 Juni 202627 - 28 Juli 202626 - 27 Agustus 2026
 29 - 30 Juni 2026  
    
September 2026Oktober 2026November 2026Desember 2026
1 - 2 September 20265 - 6 Oktober 20262 - 3 November 20261 - 2 Desember 2026
7 - 8 September 202612 - 13 Oktober 20269 - 10 November 20267 - 8 Desember 2026
14 - 15 September 202619 - 20 Oktober 202616 - 17 November 202614 - 15 Desember 2026
21 - 22 September 202626 - 27 Oktober 202623 - 24 November 202621 - 22 Desember 2026
28 - 29 September 2026  28 - 29 Desember 2026

HARGA INVESTASI/PESERTA : 

  1. 4.950.000/peserta (bayar penuh) atau
  2. 4.750.000/peserta (early bird, yang membayar 1 minggu sebelum training) atau
  3. 4.500.000/peserta (peserta bergroup yang terdiri dari 3 peserta atau lebih dari 1 perusahaan yang sama)

 

FACILITIES FOR PARTICIPANTS :

  1. Modul Training
  2. Flashdisk Training berisi materi training
  3. Sertifikat
  4. ATK: NoteBook dan Ballpoint
  5. T-Shirt
  6. Ransel
  7. Foto Training
  8. Ruang Training dengan fasilitas Full AC dan multimedia
  9. Makan siang dan 2 kali coffeebreak
  10. Instruktur yang Qualified